Jabat Sekda, Hadianto Bukan Orang Baru di Pemkab Seluma

SELUMA – Hadianto telah resmi menjabat Sekda Seluma. Usai dilantik oleh Bupati Seluma Erwin Octavian, Rabu, 28 Juli 2021 di Gedung Daerah Serasan Seijoan. Namun Hadianto bukanlah orang baru di Pemkab Seluma, sebelum dipercaya mengemban sejumlah jabatan di Pemkot Bengkulu, Hadianto telah lama merintis karir di Pemkab Seluma.

Erwin mengatakan, Hadianto adalah putra asli daerah Seluma yang menjabat di Pemerintah Kota Bengkulu, tapi sebelumnya merintis karir di Pemkab Seluma. Ia pun mengucapkan selamat dan sukses kepada sekda definitif ini.

“Seluma sudah lebih dari satu tahun tidak memiliki sekda definitif. Atas nama pribadi dan Pemkab Seluma saya mengucapkan selamat dan sukses kepada Hadianto. Hadianto adalah asli putra daerah Seluma, yang menjabat di Pemerintah Kota Bengkulu yang sebelumnya merintis karir di Pemkab Seluma,” kata Erwin.

Dengan telah terisinya posisi sekda, Erwin berharap kinerja ASN dalam memberikan pelayanan publik lebih meningkat.

“Kita harus melayani bukan dilayani, mari kita tinggalkan sifat primordial demi menuju Seluma Alap,” tegasnya.

Sementara itu, Hadianto mengaku siap untuk segera bekerja, khususnya kerja-kerja penanganan Covid-19.

“Yang pastinya adalah karena kondisi sekarang masih dalam pandemi, saya akan membantu Satgas Covid-19 dalam menangani dan mengurangi pasien aktif,” ujarnya. (Bencool/ADV/Tomi)

Terbaru

3 Priode, Wasekjen DPP Bara JP Dukung Gibran Jadi Penerus Jokowi

BENGKULU - Ketua DPD Barisan Relawan Jokowi Presiden (Bara JP) Provinsi Bengkulu priode 2013 hinga 18 Agustus 2023. Yang saat ini menjabat Wakil Sekretaris Jenderal DPP, Barisan Relawan Jokowi Presiden (Bara JP), bung David,...

Take Over Diam-diam PT MPA ke PT BSL, Jelas Rugikan Kabupaten Seluma

SELUMA - Anggota DPRD Kabupaten Seluma Tenno Haika mengomentari perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit PT MPA (Metatani Palma Abadi) yang terletak di wilayah Kecamatan Ulu Talo Kabupaten Seluma, nyatanya sudah dilakukan...

Seluma Melayani, 1.200 Nelayan Terima BPJS Ketenagakerjaan

SELUMA - Sebagai komitmen mewujudkan Seluma Melayani, Bupati Seluma Erwin Octavian bersama Drs Gustianto, menyerahkan BPJS Ketenagakerjaan kepada 1.200 Nelayan di Kabupaten Seluma. Rabu, 13 September 2023. 1.200 BPJS tersebut di serahkan kepada para nelayan...

Related Articles

3 Priode, Wasekjen DPP Bara JP Dukung Gibran Jadi Penerus Jokowi

BENGKULU - Ketua DPD Barisan Relawan Jokowi Presiden (Bara JP) Provinsi Bengkulu priode 2013 hinga 18 Agustus 2023. Yang saat ini menjabat Wakil Sekretaris Jenderal DPP, Barisan Relawan Jokowi Presiden (Bara JP), bung David,...

Take Over Diam-diam PT MPA ke PT BSL, Jelas Rugikan Kabupaten Seluma

SELUMA - Anggota DPRD Kabupaten Seluma Tenno Haika mengomentari perusahaan yang bergerak di bidang perkebunan kelapa sawit PT MPA (Metatani Palma Abadi) yang terletak di wilayah Kecamatan Ulu Talo Kabupaten Seluma, nyatanya sudah dilakukan...

Seluma Melayani, 1.200 Nelayan Terima BPJS Ketenagakerjaan

SELUMA - Sebagai komitmen mewujudkan Seluma Melayani, Bupati Seluma Erwin Octavian bersama Drs Gustianto, menyerahkan BPJS Ketenagakerjaan kepada 1.200 Nelayan di Kabupaten Seluma. Rabu, 13 September 2023. 1.200 BPJS tersebut di serahkan kepada para nelayan...